16 July 2010

AON Janji Datangkan MU Ke Indonesia

Sponsor jersey baru Manchester United, AON, berjanji akan mendatangkan MU ke Indonesia. Hal ini diungkapkan oleh Presiden Direktur dan CEO Aon di Indonesia, Alex van der Wyck, dalam peluncuran kostum baru United di Hotel Kempinski, Jakarta.

"Saya akan berusaha mendatangkan Manchester United ke Indonesia dalam kurun waktu empat tahun mendatang," kata Van der Wyck.

Menurutnya, Indonesia merupakan salah satu negara yang mempunyai fans United sangat besar di kawasan Asia. Oleh karena itu, peluang MU datang ke Indonesia cukup terbuka.

Sebelumnya, MU sempat merencanakan datang ke Indonesia pada saat MU tur ke Asia pada Juli 2009. Namun, hal itu batal karena hotel yang akan ditempati skuad MU, Hotel Ritz Carlton, dibom oleh teroris.

Klik disini untuk ikut bergabung di grup facebook Manchester United Indonesia!

8 comments:

  1. wah, semoga aja sob...dan gak batal lagi

    ReplyDelete
  2. AON sendiri apa sob singkatannya??
    he..he.. Asyik.. indonesia jadi kedatangan MU lagi!
    Mudah2an aman-aman saja,, jangan sperti kemaren, ada bom kuningan!!

    ReplyDelete
  3. AON tidak memiliki kepanjangan. Tidak seperti AIG (American International Group).

    ReplyDelete
  4. ok.........kmi tunggun kedatangan mu di indonesia

    ReplyDelete
  5. amin.....saya tunggu..mdah-mdhan tdak mengecewakan M.U lovers indonesia lagi...

    ReplyDelete
  6. Kalau Mau Jadi Anggota Bagaimana Caranya Gan?
    Amiin mudah-mudahan ga' terjadi lagi... Tahun Brapa Ya?

    ReplyDelete
  7. saya sbgai MU mania, ingin mnjadi anggota fans MU,, tapi gmana caranya kasih tau donkkk...

    moga MU bsa mngalahkn BARCA di final liga champions nanti.... amiiiinnnnnn....

    ReplyDelete
  8. Fiator. Munthe.27 April 2012 at 19:28

    Hallo gimana cara nya biar saya jadi anggota Fans MU. Thanks.

    ReplyDelete

Silahkan tinggalkan komentar Anda. Bebas, sopan, dan jangan SPAM!