Pertandingan babak penyisihan grup Liga Champions 2009/2010 sudah selesai dini hari tadi. Sekarang, kita akan menunggu hasil undian 16 besar Liga Champions yang akan dilakukan tim UEFA.
Undian babak 16 besar Liga Champions akan dilakukan di Gedung Markas Besar UEFA, Nyon, Swiss, pada hari Jumat (18 Desember 2009), pukul 12.00 Waktu Eropa Tengah atau pukul 18.00 WIB.
Inilah 16 peserta yang lolos ke babak 16 besar Liga Champions 2009/2010:
A: Bordeaux (Perancis)
B: Manchester United (Inggris)
C: Real Madrid (Spanyol)
D: Chelsea (Inggris)
E: Fiorentina (Italia)
F: Barcelona (Spanyol)
G: Sevilla (Spanyol)
H: Arsenal (Inggris)
Runner-Up
A: Bayern Munchen (Jerman)
B: CSKA Moscow (Rusia)
C: AC Milan (Italia)
D: FC Porto (Portugal)
E: Lyon (Perancis)
F: Inter (Italia)
G: VfB Stuttgart (Jerman)
H: Olympiakos (Yunani)
Juara grup akan diundi bertemu dengan Runner-Up (peringkat kedua) grup lain. Klub yang berasal dari negara yang sama tidak akan langsung berhadapan.
Tim juara grup akan memainkan leg kedua di kandang mereka. Pertandingan babak 16 besar Liga Champions 2009/2010 akan dimulai pada 16 Februari 2010 sampai 17 Maret 2010.
Klik disini untuk ikut bergabung di grup facebook Manchester United Indonesia!
wah sob babah penyelisihan ya, tetep Mu akan jadi pemenangnya sob
ReplyDeleteHidup Mu dari Fans MU
Glory - glory united...
ReplyDeletebe the winner....
Hayuk Dukung MU,
ReplyDeleteaku dukung abang roonry.. ^-^
ReplyDeleteak agak kecewa MU nglepas ronaldo...apa gara2 masalah finansial yah???
ReplyDelete